Suasana Alam
Di suasana pagi yang begitu cerah
Dengan senyuman lembut matahari
Dengan sepoy-sepoy angin sejuk
Membuat hatiku senang dan begitu tenang.
Kini aku sadari pula
Betapa indahnya alam ini
Betapa sempurnanya
Semua yang diciptakan Tuhan
Di malam yang begitu sunyi
Masih dapat aku rasakan
Penasaran yang mendalam di hati
Pada alam yang indah ini
Tak pernah ku sangka
Aku dapat merasakan sejuknya alam ini
Tak pernah ku sangka
Belum ada Komentar untuk "Suasana Alam"
Posting Komentar